Nyatakan Permohonan Maaf di Acara Zikir dan Doa Kebangsaan, Istana Perjelas Maksud Presiden Jokowi

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 7 Agustus 2024 - 11:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Acara Zikir dan Doa Kebangsaan di Istana Merdeka Jakarta, Kamis (1/8/2024). (Instagram.com/@jokowi)

Acara Zikir dan Doa Kebangsaan di Istana Merdeka Jakarta, Kamis (1/8/2024). (Instagram.com/@jokowi)

PUSATSIARANPERS.COM – Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah menyatakan permintaan maaf pada acara Zikir dan Doa Kebangsaan di Istana Merdeka Jakarta, Kamis (1/8/2024).

Permintaan maaf Presiden Jokowi tersebut mendapat tanggapan yang beragam dari berbagai kalangan masyarakat, baik di media massa mapun media sosial.

Pihak istana pun kemudian memperjelas maksud dan tujuan Presiden Jokowi menyatakan permohonan maaf.

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana menyatakan permintaan maaf merupakan perwujudan dari nilai luhur agama dan adab ketimuran.

“Permintaan maaf yang disampaikan Presiden Jokowi merupakan perwujudan dari nilai-nilai luhur agama dan adab ketimuran,” kata Ari Dwipayana dalam keterangannya di Jakarta, Rabu (7/9/2024).

Menurut Ari, konteks penyampaiannya pun di lakukan Jokowi pada agenda forum Zikir dan Doa Kebangsaan.

Yang dihadiri berbagai tokoh lintas agama dan masyarakat yang digelar untuk menyambut Bulan Kemerdekaan RI.

Meskipun dari berbagai hasil survei menunjukkan tingkat kepercayaan dan juga tingkat kepuasan pada kinerja Presiden Jokowi masih tetap tinggi.

Kata Ari, namun Presiden tetap menyadari bahwa sebagai manusia biasa, beliau tidaklah sempurna.

“Sikap semacam ini merupakan manifestasi dari sikap rendah hati dari seorang pemimpin,” katanya.***

Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Kongsinews.com dan Businesstoday.id

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Femme.id dan Ekspres.news

Sedangkan untuk publikasi press release di media ini atau serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Pastikan download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Follow WhatsApp Channel pusatsiaranpers.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua Umum BAPERS Agus Salim Resmikan Pusat Siaran Pers Badan Pemenangan Rudy Susmanto, Bapers.id
BNSP dan KADIN Jatim Sertifikasi Kompetensi 200 Tenaga Kerja di KEK Jiipe Gresik
Switbertus: Pentingnya Penguatan LSP Polri untuk Pelayanan Publik yang Baik
Prabowo Subianto Bertemu Presiden Jokowi, Laporkan Hasil Kunjungan ke Paris, Serbia, Turki, dan Rusia
Beredar Kabar Bahlil Lahadalia akan Dirotasi Jadi Menteri ESDM, Istana Tanggapi Soal Resuffle Kabinet
18 Kabupaten dan Kota di Jawa Timur, NTT dan NTB Alami Kekeringan, Kurang Hujan dengan Kategori Ekstrem
Wamenaker RI Afriansyah Noor Dapat Penghargaan Adat dari LPA Lubuklinggau
Meningkatkan Kualitas: LSP Perbankan dan Asosiasi Rayakan Idul Fitri dengan Diskusi di BNSP
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 14:36 WIB

Ketua Umum BAPERS Agus Salim Resmikan Pusat Siaran Pers Badan Pemenangan Rudy Susmanto, Bapers.id

Kamis, 5 September 2024 - 08:29 WIB

BNSP dan KADIN Jatim Sertifikasi Kompetensi 200 Tenaga Kerja di KEK Jiipe Gresik

Rabu, 7 Agustus 2024 - 11:24 WIB

Nyatakan Permohonan Maaf di Acara Zikir dan Doa Kebangsaan, Istana Perjelas Maksud Presiden Jokowi

Jumat, 2 Agustus 2024 - 17:16 WIB

Switbertus: Pentingnya Penguatan LSP Polri untuk Pelayanan Publik yang Baik

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:24 WIB

Prabowo Subianto Bertemu Presiden Jokowi, Laporkan Hasil Kunjungan ke Paris, Serbia, Turki, dan Rusia

Berita Terbaru